Rohati, Siti (2019) Pola kepemimpinan kepala madrasah dan relevansi terhadap mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik.
HALAMAN AWAL _1511150.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (1MB)
BAB I _1511150.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (143kB)
BAB II _1511150.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (156kB)
BAB III _1511150.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (361kB)
BAB IV _1511150.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (139kB)
BAB V _1511150.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Download (22kB)
DAFTAR PUSTAKA_1511150.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.
Download (22kB)
Abstract
Penelitian ini didasarkan pada pertimbangan bahwa pola kepemimpinan
kepala madrasah memiliki andil terbesar dalam proses peningkatan mutu pendidikan. Kepala madarasah merupakan pemimpin tertinggi serta yang paling bertanggung jawab terhadap maju atau mundurnya kualitas pendidikan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pola kepemimpinan kepala madrasah serta relevansi terhadap mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan yang bersifat kualitatif deskriptif. Pengumpulan data diperoleh melalui wawancara, observasi, dokumentasi serta analisis data.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa, pertama pola kepemimpinan kepala Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja merupakan pola kepemimpinan yang demokratis, berfokus pada hubungan kerja sama internal maupun eksternal, serta termasuk ke dalam kepemimpinan yang berpola pada hasil yang ingin dicapai. Kedua, relevansi pola kepemimpinan kepala madrasah terhadap mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja sangat mendukung kualitas mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja. Dalam kepemimpinannya kepala madrasah melakukan perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, serta controlling dengan baik, sehingga hal-hal tersebut mendukung perkembangan mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja. Kesimpulan dari penelitian ini adalah kepemimpinan kepala madrasah yang demokratis, berfokus pada hubungan kerja, dan berpola pada hasil yang ingin dicapai mendukung peningkatan kualitas mutu pendidikan di Madrasah Aliyah Al Islam Kemuja
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Keywords: | pola kepemimpinan; kepala madrasah; mutu pendidikan |
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan, Ilmu Pendidikan, Ilmu Kependidikan, Edukasi, Ilmu Edukasi |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam > Tugas Akhir Mahasiswa |
Depositing User: | Umi Asih Asnah Zubaidah |
Date Deposited: | 05 May 2023 09:26 |
Last Modified: | 09 May 2023 04:51 |
URI: | http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/359 |