Suparta, Suparta and Hatamar, Hatamar (2022) Implementasi model kurikulum berbasis moderasi beragama di Pondok Pesantren Universitas Islam Indonesia Yogyakarta. Idea Press Yogyakarta, Yogyakarta. ISBN 978-623-6074-81-7 (In Press)
Implementasi Model Kurikulum (Suparta&Hatamar) BUKU.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (5MB) | Request a copy
Abstract
Berdasarkan hasil penelitian yang telah kami lakukan di pondok UII tentang Implementasi Kurikulum Berbasis Moderasi Beragama menunjukkan hasil bahwa kurikulum yang dilaksanakan sebenarnya sudah diimplementasikan sejak tahun 1996 sebelum wacana itu uncul. Hal ini dapat di lihat dari kurikulum yang dsampaikan di pondok UII ini sudah berbasis lintas madzhab. Sehingga para santri dan para alumninya tidak terjebak dengan pemahaman yang parsial, ekslusif apalagi radikal. Mereka diberikan pemahaman keagamaan yang mendewasakan pemikiran baik tentang pemikiran intelektualnya maupun pemikiran spiritualnya. Sebab, Pondok Pesantren Universitas Islam Indonesia memiliki visi untuk menjadi lembaga kaderisasi umat terdepan dalam mencetak sarjana muslim yang unggul dalam bidang intelektual, yang memiliki kemantapan akidah dan kedalaman spiritual, keluhuran akhlak, komitmen dan kemampuan dakwah yang tinggi, keluasan ilmu, ketajaman analisis dan kematangan
[ vi ]
» Implementasi Model Kurikulum Berbasis Moderasi Beragama profesional melalui proses pendidikan yang integratif dan komprehensif. Selain itu, Pondok Pesantren Universitas Islam Indonesia memiliki misi untuk mengantarkan santri untuk menjadi sarjana muslim yang handal, dengan kualitas akidah, akhlak, intelektual, spiritual dan profesionalitas yang mumpuni dan terdepan dalam pembinaan umat.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370 Pendidikan, Ilmu Pendidikan, Ilmu Kependidikan, Edukasi, Ilmu Edukasi 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 375 Kurikulum |
Divisions: | Pascasarjana > Pendidikan Agama Islam (S2) > Karya Dosen |
Depositing User: | Suparta Suparta |
Date Deposited: | 02 May 2023 03:00 |
Last Modified: | 06 Sep 2023 02:09 |
URI: | http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/325 |