Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Signifikansi kegiatan penguatan pendidikan karakter dalam meningkatkan nilai karakter kemandirian pada siswa SMP PGRI Kundi Bangka Barat

Dila, Fitra (2024) Signifikansi kegiatan penguatan pendidikan karakter dalam meningkatkan nilai karakter kemandirian pada siswa SMP PGRI Kundi Bangka Barat. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik.

[thumbnail of Halaman Awal_2011158.pdf] Text
Halaman Awal_2011158.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (959kB)
[thumbnail of BAB I_2011158.pdf] Text
BAB I_2011158.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (638kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II_2011158.pdf] Text
BAB II_2011158.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (609kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III_2011158.pdf] Text
BAB III_2011158.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (328kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV_2011158.pdf] Text
BAB IV_2011158.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (796kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V_2011158.pdf] Text
BAB V_2011158.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (199kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka_2011158.pdf] Text
Daftar Pustaka_2011158.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (426kB) | Request a copy

Abstract

INDONESIA:

Permasalahan dalam penelitian ini adalah terjadi pergeseran nilai-nilai karakter pesera didik yang di pengaruhi oleh budaya-budaya luar dan kemajuan teknologi. Adapun tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui kegiatan penguatan pendidikan karakter dalam meningkatkan nilai karakter kemandirian pada siswa SMP PGRI Kundi serta mengetahui signifikansi kegiatan penguatan pendidikan karakter dalam meningkatkan nilai karakter kemandirian pada siswa SMP PGRI Kundi.

Metode penelitian kualitatif bersifat deskriptif. Sumber data penelitian diperoleh dari sumber data primer dan sumber data sekunder. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan, teknik analisis data dengan mereduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan yang didasarkan pada fakta lapangan yang telah ditemukan dari hasil penelitian.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kegiatan Penguatan Pendidikan meliputi empat tahap. kegiatan Intrakurikuler, kegiatan Kokurikuler, Kegiatan ekstrakurikuler keagamaan, pramuka, Osis dan Pembiasaan nilai-nilai penguatan pendidikan karakter. Kemudian Signifikansi Kegiatan Penguatan Pendidikan Karakter Dalam Meningkatkan Nilai Karakter Kemandirian Pada Siswa Menyatakan bahwa penting adanya kegiatan penguatan pendidikan karakter melalui kegiatan intrakurikuler, kokurikuler, ektrakurikuler, dan pembiasaan nilai-nilai PPK. Dapat membentuk siswa berkarakter mandiri, melalui kegiatan, dengan mengarahkan, membiasakan siswa mandiri dalam belajar, kegiatan ektrakurikuler dan kokurikuler. Berbeda dengan siswa yang tidak mengikuti kegiatan ektrakurikuler, guru mendorong karakter siswa melalui pembelajaran dan pembiasaan. Dampak adanya kegiatan penguatan pendidikan karakter melalui kegiatan di atas sangat berdampak dalam meningkatkan nilai karakter kemandirian siswa, berbeda karakter siswa sebelum dan setelah adanya penguatan pendidikan karakter.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: signifikansi; kegiatan penguatan pendidikan karakter; nilai kemandirian
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Pembelajaran, Metode Pengajaran, Metode Pendidikan, Strategi Pembelajaran, Strategi Pengajaran, Strategi Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam > Tugas Akhir Mahasiswa
Depositing User: Fitra Dila
Date Deposited: 23 Jul 2024 03:13
Last Modified: 23 Jul 2024 03:13
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/2174

Actions (login required)

View Item
View Item