Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Efektivitas layanan konseling kelompok untuk mengurangi kecanduan game online peserta didik di SMA Negeri 1 Kelapa

Enna, Enna (2024) Efektivitas layanan konseling kelompok untuk mengurangi kecanduan game online peserta didik di SMA Negeri 1 Kelapa. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik.

[thumbnail of Halaman Awal_2015002 2.pdf] Text
Halaman Awal_2015002 2.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (857kB)
[thumbnail of BAB I_2015002.pdf] Text
BAB I_2015002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (265kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II_2015002.pdf] Text
BAB II_2015002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (244kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III_2015002.pdf] Text
BAB III_2015002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (334kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV_2015002.pdf] Text
BAB IV_2015002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (269kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V_2015002.pdf] Text
BAB V_2015002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (37kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka_2015002.pdf] Text
Daftar Pustaka_2015002.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (170kB) | Request a copy

Abstract

INDONESIA:
Kecanduan game online merupakan tingkah laku yang bergantung atau keadaan terkait pada kebiasaan yang sangat kuat dan tidak bisa lepas untuk bermain game online, dari waktu ke waktu akan terjadi peningkatan frekuensi, durasi, atau jumlah dalam melakukan hal tersebut, tanpa memperdulikan konsekuensi yang berdampak negatif pada dirinya. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui efektivitas layanan konseling kelompok untuk mengurangi kecanduan game online peserta didik di SMA Negeri 1 Kelapa.

Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif eksperimen dengan desain one group pretest posttest. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling, Adapun sampelnya yaitu 10 peserta didik dari kelas XI 2 dan XI 6 yang masuk dalam kategori tingginya kecanduan game online. Teknik pengambilan data menggunakan kuesioner kecanduan game online dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan uji paired sample t test.

Adapun hasil dalam penelitian ini yaitu efektif didukung oleh data hasil uji hipotesis dengan paired sample t test yang menunjukkan Ttabel < Thitung yaitu bersignifikan 0,000 < 0,005. Berdasarkan hasil tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima. Artinya layanan konseling kelompok efektif untuk mengurangi kecanduan game online peserta didik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: layanan konseling kelompok; game online; peserta didik
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.4 Pendidikan Konseling, Bimbingan Murid, Penyuluhan Murid
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Bimbingan Konseling dan Pendidikan Islam > Tugas Akhir Mahasiswa
Depositing User: Enna Enna
Date Deposited: 17 Jul 2024 07:10
Last Modified: 17 Jul 2024 07:10
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/2161

Actions (login required)

View Item
View Item