Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Implementasi kecerdasan visual-spesial melalui kegiatan menggambar menggunakan cat air pada anak usia 5-6 di TK Air-Rahmah Kace Timur

Tistarsari, Rafika (2023) Implementasi kecerdasan visual-spesial melalui kegiatan menggambar menggunakan cat air pada anak usia 5-6 di TK Air-Rahmah Kace Timur. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik.

[thumbnail of Halaman Awal_1812044.pdf] Text
Halaman Awal_1812044.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (974kB)
[thumbnail of BAB I_1812044.pdf] Text
BAB I_1812044.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (194kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II_1812044.pdf] Text
BAB II_1812044.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (218kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III_1812044.pdf] Text
BAB III_1812044.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (145kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV_1812044.pdf] Text
BAB IV_1812044.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (630kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V_1812044.pdf] Text
BAB V_1812044.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (33kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka_1812044.pdf] Text
Daftar Pustaka_1812044.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (172kB) | Request a copy

Abstract

INDONESIA:
Permasalahan dalam penelitian ini adalah kurangnya perlengkapan yang mendukung dalam proses pembelalajaran merupakan salah satu yang menghambat dalam pengembangan kecerdasan anak, serta metode yang digunakan yang kurang efektif untuk implementalsi kecerdasan visual-spasial anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kecerdasan visual- spalsial anak kelompok B usial 5-6 tahun di Tk Ar-Rahmah serta untuk implementasi kecerdasan visual-spasial melalui kegiatan menggambar menggunakan cat air pada anak usia 5-6 tahun di Tk Ar-Rahmah Kace Timur.

Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitaltif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan Teknik analisis data yang dugunakan adalah Teknik deskriptif kualitaltif.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tahap persiapan bertujuan guru mempersiapkan diri dalam penguasaan tema, dan guru menyiapkan media pembelajaran, tahap perencanaan, tahap pelaksanaan adapun langkah-langkah: kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan akhir, dan tahap evaluasi.
Hasil implementasi kecerdasan visual-spasial melalui kegiatan menggalmbar menggunakan cat air sebagai berikut: mewarnai gambar, kemampuan menggambar, dan menggambar membuat pola dan bentuk gambar. Menunjukkan bahwa implementasi kecerdasan visual-spalsial anak sudah dikategorikan berkembang sangat baik. Sehingga peningkatan dan kreativitas anak dapat meningkatkan imajinasi anak untuk menciptakan suatu karya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: implementasi kecerdasan visual-spasial anak; kegiatan menggambar menggunakan cat air
Subjects: 100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 150 Psikologi (ilmu jiwa)
100 - Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi (ilmu jiwa) > 155 Psikologi diferensial dan psikologi perkembangan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Islam Anak Usia Dini > Tugas Akhir Mahasiswa
Depositing User: Rafika Tistarsari
Date Deposited: 21 Dec 2023 09:02
Last Modified: 21 Dec 2023 09:02
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/1660

Actions (login required)

View Item
View Item