Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Metode bimbingan agama Islam dalam meningkatkan kedisiplinan anak di Panti Asuhan Aisyiyah Pangkalpinang

Fadilla, Meyrisa Nur (2023) Metode bimbingan agama Islam dalam meningkatkan kedisiplinan anak di Panti Asuhan Aisyiyah Pangkalpinang. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik.

[thumbnail of Halaman Awal-1921027.pdf] Text
Halaman Awal-1921027.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)
[thumbnail of BAB I-1921027.pdf] Text
BAB I-1921027.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (396kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II-1921027.pdf] Text
BAB II-1921027.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (465kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III-1921027.pdf] Text
BAB III-1921027.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (406kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV-1921027.pdf] Text
BAB IV-1921027.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (393kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V-1921027.pdf] Text
BAB V-1921027.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (266kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA -1921027.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA -1921027.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (374kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian skripsi ini dilatarbelakangi bahwasanya salah satu aspek dari keberhasilan seseorang adalah disiplin, dimana disiplin adalah salah satu hal yang penting untuk perkembangan diri seorang anak. Cara ciptakan kedisiplinan pada anak salah satunya, dengan memberi hukuman supaya anak tidak melanggar aturan yang telah ditentukan. Kedisiplinan adalah metode yang telah disesuaikan untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu. Kemudian yang menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah metode bimbingan agama Islam dalam meningkatkan kedisiplinan anak dan hasil dari metode bimbingan agama Islam dalam meningkatkan kedisiplinan anak. Tujuan untuk mengetahi metode yang dipakai dalam meningkatkan kedisiplinan anak dan hasil dari menggunakan metode bimbingan agama Islam dalam meningkatkan kedisiplinan anak.

Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan sifat penelitian deskriptif. Adapun sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan sumber data sekunder. Kemudian teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Adapun teknik analisa data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.

Hasil dari penelitian ini menyatakan metode bimbingan agama islam dalam meningkatkan kedisiplinan anak yaitu metode grup, metode ceramah, metode nasihat atau cerita, metode pencerahan atau arahan. Kemudian hasil dari menggunakan metode grup yaitu meningkatkan rasa tanggung jawab dan rasa solidaritas, metode ceramah yaitu meningkatkan pengetahuan tentang agama islam, metode nasihat atu cerita yaitu meningkatkan akhlak anak dan mempunyai karakter yang baik, metode pencerahan atau arahan yaitu membentuk kepribadian anak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: metode bimbingan agama Islam; meningkatkan kedisiplinan; dan panti asuhan aisyiyah
Subjects: 200 – Agama > 200 Agama > 207 Misi dan pendidikan agama
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.4 Pendidikan Konseling, Bimbingan Murid, Penyuluhan Murid
300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.5 Disiplin Sekolah dan Aktivitas yang Berkaitan
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam > Bimbingan dan Konseling Islam > Tugas Akhir
Depositing User: Meyrisa Nur Fadilla
Date Deposited: 06 Jun 2023 04:10
Last Modified: 06 Jun 2023 04:10
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/570

Actions (login required)

View Item
View Item