Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Pengaruh return on equity dan net profit margin terhadap harga saham syariah: studi pada perusahaan BUMN yang terdaftar di Indeks Harga Saham Syariah Indonesia : ISSI tahun 2020-2022

Nuraini, Mega (2024) Pengaruh return on equity dan net profit margin terhadap harga saham syariah: studi pada perusahaan BUMN yang terdaftar di Indeks Harga Saham Syariah Indonesia : ISSI tahun 2020-2022. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negreri Syaikh Abdurrahman Siddik.

[thumbnail of HALAMAN AWAL_2033018 (1) (1).pdf] Text
HALAMAN AWAL_2033018 (1) (1).pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB)
[thumbnail of BAB I_2033018.pdf] Text
BAB I_2033018.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (209kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II_2033018.pdf] Text
BAB II_2033018.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (187kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III_2033018.pdf] Text
BAB III_2033018.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (322kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV_2033018.pdf] Text
BAB IV_2033018.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (447kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V_2033018.pdf] Text
BAB V_2033018.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (54kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_2033018.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_2033018.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (229kB) | Request a copy

Abstract

INDONESIA :
Harga saham syariah merupakam harga suatu saham yang terjadi di pasar bursa pada saat tertentu dengan cara pengelolaannya tidak bertentangan dengan prinsip syariah. Harga saham menjadi indikator keberhasilan manajemen dalam mengelola perusahannya. Jika harga saham suatu perusahaan selalu mengalami kenaikan ,maka investor dapat menilai bahwa perusahaan tersebut berhasil mengelola usahanya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Equity, dan Net Profit Margin Terhadap Harga Saham Syariah pada Perusahaan BUMN yang Terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) Tahun 2020-2022.

Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jenis data sekunder. Populasi pada penelitian ini ada 27 perusahaan BUMN go public, dengan jumlah sampel 11 perusahaan BUMN go public yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia, dimana ada 33 data yang diambil selama 3 tahun dari tahun 2020-2022. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan teknik analisis data dengan menggunakan teknik analisis data panel. Tahapan awal dimulai dari pengumpulan data perusahaan BUMN go public yang peneliti jadikan objek penelitian. Setelah data terkumpul, maka peneliti melakukan uji deskriptif subjek, dan pengujian hipotesis.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara persial, berdasarkan uji t Variabel X1 menyatakan bahwa ROE berpengaruh Negatif dan signifikan terhadap variabel harga saham syariah. Hal ini dapat dilihat nilai thitung sebesar 2,0516 > nilai ttabel 2,04227. dan nilai probability sebesar 0,0490 < 0,05. Berdasarkan uji t Variabel X2 menyatakan bahwa NPM berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel harga saham syariah.Dilihat dari thitung 2,3547 > nilai ttabel 2,04227. dan nilai probability sebesar 0,0253 < 0,05. Sedangkan secara simultan nilai Fhitung 3,03 > nilai Ftabel 2,92. Dan nilai probability sebesar 0,026973 < 0,05. yang artinya variabel bebas ROE dan NPM terhadap harga saham syariah memiliki pengaruh terhadap variabel terikat harga saham syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: return on equity; net profit margin; harga saham syariah
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam > Akuntansi Syariah > Tugas Akhir Mahasiswa
Depositing User: Mega Nuraini
Date Deposited: 22 May 2024 06:58
Last Modified: 22 May 2024 06:58
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/1995

Actions (login required)

View Item
View Item