Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Efektivitas pengelolaan resi gudang terhadap peningkatan akses perbankan bagi masyarakat petani lada Bangka Belitung

Rahmat Ilyas dan Iskandar (2022) Efektivitas pengelolaan resi gudang terhadap peningkatan akses perbankan bagi masyarakat petani lada Bangka Belitung. 000385584.

[thumbnail of Sertifikat] Text (Sertifikat)
sertifikat_HAKI_RAHMAT ILYAS & ISKANDAR.pdf

Download (2MB)

Abstract

Lada merupakan komoditi yang utama di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung sejak dahulu karena memiliki nilai jual yang strategis sehingga dapat menjadikan petani sejahtera. Proses penanaman hingga hasil membutuhkan waktu yang cukup lama antara 2 sampai 3 tahun. Hal itu menjadikan pertanian lada membutuhkan biaya operasional yang cukup tinggi. Selama ini, Bangka Belitung dikenal dengan lada putih atau white pepper yang dibanded dari wilayah muntok dengan tingkat kepedasan 6 hingga 7 dibandingkan dengan provinsi lain atau negara lain.

Item Type: Patent
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi
Divisions: Pascasarjana > Ekonomi Syariah (S2) > Karya Dosen
Depositing User: Rahmat Ilyas
Date Deposited: 06 Feb 2023 05:37
Last Modified: 13 Feb 2023 02:20
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/147

Actions (login required)

View Item
View Item