Search for collections on IAIN SAS Babel Repository

Analisis penggunaan metode demonstrasi pada mata pelajaran fiqih di MTs Sabiilul Muhtadiin Jada Bahrin

Arpiandi, Arpiandi (2023) Analisis penggunaan metode demonstrasi pada mata pelajaran fiqih di MTs Sabiilul Muhtadiin Jada Bahrin. Undergraduate thesis, Institut Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik.

[thumbnail of Halaman Awal_1811019.pdf] Text
Halaman Awal_1811019.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I_1011019.pdf] Text
BAB I_1011019.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (559kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB II_1811019.pdf] Text
BAB II_1811019.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (869kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III_1811019.pdf] Text
BAB III_1811019.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (436kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV_1811019.pdf] Text
BAB IV_1811019.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (396kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V_1811019.pdf] Text
BAB V_1811019.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (198kB) | Request a copy
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_1811019.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_1811019.pdf - Accepted Version
Restricted to Repository staff only

Download (246kB) | Request a copy

Abstract

INDONESIA:
Pendidikan Agama Islam merupakan pembentukan manusia pembangunan yang bertakwa, memiliki ilmu pengetahuan dan keterampilan. Namun dalam dunia pendidikan kenyataannya masih ditemukan permasalahan, salah satunya di MTs Sabilul Muhatdin Jada Bahrin. Pada saat proses pembelajaran masih ditemukan beberapa permasalahan seperti peserta didik kurang memperhatikan pembelajaran. Pembelajaran cendrung dikuasai oleh pendidik dengan metode ceramahnya yang monoton. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan metode demonstrasi dan untuk mengetahui faktor penghambat serta pendukung penggunaan metode demonstrasi pada peserta didik kelas VII MTs Sabiilul Muhatdiin Jada Bahrin.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif yang menggambarkan secara rinci mengenai penggunaan metode demonstrasi pada mata pelajaran fiqih materi taharah (wudhu) dan shalat pada peserta didik kelas VII, dengan mewawancarai pendidik yang mengajar fiqih di kelas VII, pendidik yang mengajar fiqih di kelas VIII dan peserta didik kelas VII, ditambah dengan data serta dokumentasi yang relevan dengan penelitian ini.

Hasil penelitian analisis penggunaan metode demonstrasi pada mata pelajaran fiqih di MTs Sabiliul Muhtadiin Jada Bahrin, ini dilihat dari tahap perencanaan, tahap pelaksanaan dan tahap tindak lanjut telah mengalami perkembangan baik dari segi pengetahuan maupun keterampilan. Faktor penghambat dalam penelitian ini tidak ada karena baik dari sisi pendidik, peserta didik, fasilitas dan waktu pelaksanaan metode demonstrasi terlaksana dengan baik. Sedangkan faktor pendukungnya seperti, fasilitas pendidikan yang mendukung, peserta didik yang aktif, pendidik yang kereatif, pantang menyerah, serta semangat untuk terus membimbing dan mengkoordinir peserta didik dalam proses pembelajaran sampai dengan selesai.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Keywords: metode demonstrasi; pembelajaran fiqih; materi wudhu dan shalat; peserta didik
Subjects: 300 – Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Pembelajaran, Metode Pengajaran, Metode Pendidikan, Strategi Pembelajaran, Strategi Pengajaran, Strategi Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam > Tugas Akhir Mahasiswa
Depositing User: Arpiandi S.Pd
Date Deposited: 16 Oct 2023 04:06
Last Modified: 16 Oct 2023 04:06
URI: http://repository.iainsasbabel.ac.id/id/eprint/1318

Actions (login required)

View Item
View Item